Berita CSR

21
SEP
2018-09-21 | 17:14
CIREBON – Siswa kelas 3 SD Negeri 1 Babadan, Desa Babadan, Kecamatan Gunung Jati Cirebon itu tersenyum malu ketika berinteraksi dengan insan muda Pertamina Internasional EP (PIEP) yang mengajar di kelasnya. Sesekali gadis kecil bernama Sonia tersebut menjawab pertanyaan dua pekerja PIEP dengan...
21
SEP
2018-09-21 | 17:12
CIREBON - Pagi yang cerah, secerah wajah siswa SD Negeri 1 Babadan, Desa Babadan, Kecamatan Gunung Jati Cirebon. Mereka sangat bersemangat karena bertemu dengan bapak dan ibu guru muda yang merupakan pekerja PT Pertamina Internasional EP (PIEP).Hari ini, Jumat (21/9/2018), 24 pekerja muda PIEP melak...
20
SEP
2018-09-20 | 16:57
BATURAJA – Aktivitas masyarakat Desa Banuayu kembali bersemangat setelah sebelumnya sempat terhambat karena rusaknya jembatan gantung akibat luapan banjir Sungai Ogan. Jembatan gantung ini menghubungkan masyarakat Desa Banuayu dan Desa Tanjung Dalam, Lubuk Batang, Ogan Komering Ulu. Melalui Pr...
20
SEP
2018-09-20 | 16:42
MEDAN – Sebagai bentuk kepedulian kepada korban banjir di Kota Medan, PT Pertamina (Persero) Marketing Operation Region (MOR) I memberikan bantuan berupa sembako terdiri dari beras, minyak makan, teh kotak, kecap manis, mie instan dan gula pasir, di Gang Kali, Kelurahan Titi Rantai Kecamatan M...
20
SEP
2018-09-20 | 16:35
LOMBOK- Pertamina yang diwakili oleh Direktur Logistik, Supply Chain, dan Infrastruktur Gandhi Sriwidodo menyerahkan bantuan untuk memperbaiki sarana ibadah dan pendidikan bagi masyarakat terdampak gempa Lombok secara simbolis. Penyerahan ini berlangsung di Kecamatan Pemenang, Kabupaten Lombok Utara...
20
SEP
2018-09-20 | 11:52
PALEMBANG – Dalam Bulan Bakti PT Pertamina Lubricants yang memasuki usia ke-5 tahun, PT Pertamina Lubricants Sales Region II Palembang bersinergi dengan Marketing Operation II PT Pertamina (Persero) mengadakan Aksi Donor Darah yang diikuti oleh lebih dari 200 peserta. Sebelumnya, kegiatan seru...
20
SEP
2018-09-20 | 11:50
KISARAN – PT Pertamina (Persero) Marketing Operation Region (MOR) I melalui Terminal BBM Kisaran menyalurkan Program Corporate Social Responsibility (CSR) dengan memberdayatakan masyarakat melalui bank sampah, modal usaha, revitalisasi posyandu berupa perlengkapan dan pendampingan. Program ter...
20
SEP
2018-09-20 | 11:50
TELUK KABUNG – PT Pertamina (Persero) Marketing Operation Region (MOR) I melalui Terminal BBM Teluk Kabung, menyalurkan Program Corporate Social Responsibility (CSR) untuk pembuatan taman bawah laut Pertamina serta monitoring terumbu karang buatan dan hutan mangrove dengan total senilai Rp243 ...
20
SEP
2018-09-20 | 11:12
JAKARTA – Setelah mengikuti pelatihan Basic Life Support, Rumah Sakit Pusat Pertamina (RSPP) melanjutkan dengan Seminar ‘Kiat Menjaga Kesehatan Saluran Kemih’ yang disampaikan oleh dr. Akbari Wahyudi Kusumah, Sp.U di Graha RSPP lt.12 pada kamis, (20/9/2018). Dirinya mengatakan, men...
20
SEP
2018-09-20 | 11:12
JAKARTA - Rumah Sakit Pusat Pertamina (RSPP) mengajak wartawan dan Muspika mengikuti pelatihan Basic Life Support (bantuan hidup dasar), di Graha RSPP, lantai 12, Jakarta pada (20/9/2018). Hal ini dilakukan guna memasyarakatkan keahlian bantuan hidup dasar agar dapat menolong orang yang terkena hent...