Berita CSR

22
MAR
2018-03-22 | 13:45
Mengadopsi filosofi kapal Nabi Nuh dalam menyelamatkan spesies flora dan fauna, Hutan Kapal Kehati Greenthink menjadi pusat sarana pembelajaran lingkungan, pengelolaan hutan hujan tropis, sistem pertanian terpadu dan ekowisata berbasis masyarakat. Di lahan tersebut didirikan area bumi perkemahan sek...
21
MAR
2018-03-21 | 20:15
BANDUNG – Pertamina sebagai salah satu BUMN yang menggerakkan roda perekonomian Indonesia berpartisipasi menyalurkan bantuan padat karya tunai yang dicanangkan Kementerian BUMN dalam rangka memperingati HUT ke-20. Kegiatan dipusatkan di Desa Kanangasari, Walini, Bandung, pada Rabu (21/3/2018)....
21
MAR
2018-03-21 | 20:15
BALIKPAPAN – Sebagai bentuk kepedulian perusahaan terhadap keberlangsungan pendidikan untuk anak-anak usia dini, Plt Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati melakukan kunjungan ke Taman Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Ki Hajar Dewantoro 3 di Kelurahan Baru Ulu, Kelurahan Baru Ulu, Kecamatan ...
21
MAR
2018-03-21 | 10:40
TANGGULUN – Pertamina Geothermal Energy (PGE) Area Kamojang menyerahkan bantuan kepada korban banjir di Desa Tanggulun, Kecamatan Ibun, Kabupaten Bandung, pada (5/3/2018). Bantuan diserahkan secara simbolis oleh General Manager PGE Area Kamojang Wawan Darmawan kepada Kepala Desa Tanggulun Dudu...
21
MAR
2018-03-21 | 10:35
LAMPUNG – Pertamina Region Sumbagsel menyalurkan dana kemitraan kepada kelompok petambak udang di daerah Bratasena, Kabupaten Tulang Bawang, Lampung serta kelompok peternak sapi dan kambing di daerah Seputih Banyak, Kabupaten Lampung Tengah, Lampung. Dana yang disalurkan sebesar Rp 10 miliar u...
20
MAR
2018-03-20 | 23:10
Pada tahun 2011, masyarakat setempat yang terdiri dari Kwartir Ranting (Kwaran) Pramuka, Pemerintah Desa Cilamaya Girang, dan Pemerintah Kecamatan Blanakan berinisiatif untuk memanfaatkan area Perum Perhutani tersebut untuk dijadikan bumi perkemahan di wilayah Pantura, yang diberi nama hutan pendidi...
20
MAR
2018-03-20 | 08:45
ACEH - PT Pertamina EP Asset 1 Rantau Field merenovasi satu unit ruang praktik untuk siswa Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) di Kecamatan Bandar Baru, Kabupaten Pidie Jaya, Aceh. Ruang praktik ini dibangun pada akhir tahun 2017 karena bangunan tersebut roboh sebagai dampak dari gempa bumi yang...
20
MAR
2018-03-20 | 08:35
JAYAPURA - Sebagai wujud tanggung jawab sosial dan bina lingkungan, Pertamina Marketing Operation Region VIII melaksanakan Program Kemitraan (PK) yang ditujukan untuk meningkatkan kemampuan usaha kecil mitra binaan agar menjadi tangguh dan mandiri sekaligus berkontribusi bagi peningkatan kesejahtera...
17
MAR
2018-03-17 | 11:20
PLAJU - Pertamina Refinery Unit (RU) III Plaju menggelar kegiatan pelatihan mengolah sampah organik rumah tangga dengan menggunakan ember Patrakomposter di RW 07 Kelurahan Plaju Darat, Kecamatan Plaju, Palembang, Sabtu (3/3/2018). Pelatihan ini merupakan bentuk dukungan RU III dalam menyukseskan Pro...
17
MAR
2018-03-17 | 11:15
DUMAI - Dalam rangka menyemarakkan Bulan Gerakan Nasional Kesehatan dan Keselamatan Kerja (Gernas K3) tahun 2018, fungsi Health, Safety, Security and Environment (HSSE) Pertamina Refinery Unit (RU) II Dumai menyelenggarakan sosialisasi peraturan lalu lintas dan bahaya narkoba bagi sekolah SMP dan SM...