Berita Energia

04
MAR
2021-03-04 | 09:00
JAKARTA – Human Initiative melaksanakan talkshow Kaleidoskop COVID-19 Human Initiative dalam rangkaian acara Refleksi Setahun Pandemi dengan tema ‘Kita Kuat Bersama’ secara virtual pada Selasa, 2 Maret 2021. Tomy Hendrajati, Presiden Human Initiative dalam sambutannya menyampaikan ...
03
MAR
2021-03-03 | 10:00
PEKANBARU - PT Pertamina (Persero) Regional Sumatera bagian utara (Sumbagut) mengajak masyarakat menggunakan bahan bakar minyak (BBM) berkualitas dengan oktan tinggi karena memiliki beragam keunggulan, baik Itu gasolin untuk mesin bensin dan gasoil untuk mesin diesel. “Gasolin hadir dengan mer...
03
MAR
2021-03-03 | 09:00
JAKARTA - PT Elnusa Tbk (Elnusa) perusahaan nasional penyedia jasa energi, berhasil melalui 2020 dengan tetap mencatatkan kinerja positif di tengah triple shock yang membayangi sepanjang tahun. Perseroan secara konsisten mampu menjaga kinerjanya melalui optimalisasi strategi diversifikasi portofolio...
03
MAR
2021-03-03 | 08:00
JAKARTA – PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) berkomitmen menyalurkan gas hasil regasifikasi LNG di Lampung yang terkoneksi dengan pipa transmisi South Sumatera West Java (SSWJ) guna menjaga ketersediaan pasokan listrik Pembangkit Listrik Muara Tawar milik PT PLN (Persero). “Pembangkit Li...
02
MAR
2021-03-02 | 15:25
BONTANG - Badak LNG bersama Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Bontang telah menggelar Uji Kompetensi Wartawan (UKW) ke-XIX pada 27-28 Februari 2021, di Knowledge House Badak LNG, Jalan Brigjen Katamso, Bontang, Kalimantan Timur. Gelaran UKW yang mengusung tema “Membentuk Wartawan Profesional ...
02
MAR
2021-03-02 | 14:55
BONTANG - Manajemen Badak LNG kembali melaksanakan program Management Inspection ke-33. Program tersebut sebagai salah satu bentuk komitmen dalam mempertahankan keunggulan perusahaan di bidang kesehatan, keselataman kerja, lingkungan dan kualitas. “Kali ini karena masih dalam situasi pandemi C...
02
MAR
2021-03-02 | 09:30
JAKARTA – Para pemenang Pertamina Synergy Award 2021 diumumkan dalam rangkaian acara Synergy Forum 2021 yang dilaksanaka secara virtual pada Senin, 1 Maret 2021. Adapun tema acara yang diangkat ialah tema “Amplify Synergy Towards Sustainable Growth”. Daniel Syahputera Purba selaku ...
02
MAR
2021-03-02 | 09:00
JAKARTA - Pertamina menggelar acara Synergy Forum 2021 dengan tema “Amplify Synergy Towards Sustainable Growth” pada Senin, 1 Maret 2021. Acara ini dilaksanakan secara virtual dan dihadiri seribu orang lebih perwira Pertamina. Joen Riyanto selaku SVP Procurement Pertamina melaporkan bahw...
02
MAR
2021-03-02 | 08:00
JAKARTA - Upaya Universitas Pertamina (UP) mencapai visi universitas kelas dunia terus dilakukan. Tentunya hal tersebut sebagai cara menghadapi kondisi VUCA (volatility, uncertainty, complexity, dan ambiguity) dan tuntutan pendidikan 4.0 sebagai tantangan pendidikan tinggi Indonesia. Untuk itu, mela...
01
MAR
2021-03-01 | 17:00
LHOKSEUMAWE -Perta Arun Gas (PAG) memfasilitasi tempat untuk Anggota Team Unit Reaksi Cepat (URC) Siaga Satuan Sabhara Polres Lhokseumawe melakukan simulasi aksi unjuk rasa di Komplek PAG, Lhokseumawe pada Minggu, 28 Februari 2021. Hal tersebut dilakukan dalam rangkaPenanganan aksi Unjuk Rasa yang A...